Sabtu, 24 September 2011

diagram sistem komputer

Sistem Komputer

Untuk mewujudkan komputer sebagai pengolah data untuk menghasilkan suatu informasi, diperlukan (computer system) yang elemennya terdiri dari

- Hardware atau Perangkat Keras:
peralatan yang secara fisik terlihat dan
bisa djamah.
- Software atau Perangkat Lunak:
program yang berisi instruksi/perintah
untuk melakukan pengolahan data
- Brainware: manusia yang
mengoperasikan dan mengendalikan
sistem komputer



Diagram Blok Komputer






Input Device
Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau perintah ke dalam komputer

Output Device
Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil pengolahan data. Keluaran dapat berupa hard-copy (ke kertas), soft-copy (ke monitor), ataupun berupa suara


I/O Ports
Bagian ini digunakan untuk menerima ataupun mengirim data ke luar sistem. Peralatan input dan output di atas terhubung melalui port ini.

CPU (Central Processing Unit)
CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu: ALU (Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data,
CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer

Address Bus
Digunakan untuk menandakan lokasi sumber ataupun tujuan pada proses transfer data. Pada jalur ini, CPU akan mengirimkan alamat memori yang akan ditulis atau dibaca.Address bus biasanya terdiri atas 16, 24, atau 32 jalur paralel.

Control Bus
Control Bus digunakan untuk mengontrol penggunaan serta akses ke Data Bus dan Address Bus. Terdiri atas 4 sampai 10 jalur paralel

Dilihat dari Struktur Sistem Komputer dan Siklus diatas, Algoritma Pemrograman dan Struktur Data menempati posisi dibagian software dan di bagian implementasi karena bagian implementasi merupakan bagian dimana pemrogram melakukan proses coding (pembuatan rogram).
Penjelasan Diagram diatas
sistem komputer, computer system, adalah elemen-elemen yang terkait untuk menjalankan suatu aktifitas dengan menggunakan komputer.
Elemen dari sistem komputer terdiri dari manusianya (brainware), perangkat lunak (software), set instruksi (instruction set), dan perangkat keras (hardware).

Dengan demikian komponen tersebut merupakan elemen yang terlibat dalam suatu sistem komputer. Tentu saja hardware tidak berarti apa-apa jika tidak ada salah satu dari dua lainnya (software dan brainware). Contoh sederhananya, siapa yang akan menghidupkan komputer jika tidak ada manusia. Atau akan menjalankan perintah apa komputer tersebut jika tidak ada softwarenya.

Adanya perkembangan teknologi elektronika dan informatika telah memberikan perangkat tambahan pada sebuah komputer personal seperti:
  • Mouse, suatu perangkat mekanik untuk melaksanakan suatu pekerjaan yang biasanya dikerjakan oleh manusia. Misalnya melakukan pengecatan mobil. Robot ini dilengkapi oleh perangkat mesin atau komputer baik sederhana maupun komplek yang mampu mengontrol gerakannya.
  • Modem, alat bantu untuk mengubah data digital ke bentuk data voice atau sebaliknya sehingga data dari sebuah komputer dapat dikomunikasikan ke komputer lain melalui saluran telepon biasa, radio komunikasi ataupun stasiun bumi.
  • Sound card, bagian dari komponen komputer berupa kartu yang berfungsi untuk membangkitkan suara.
  1. Video card, alat untuk menampilkan informasi ke layar monitor.
  2. kartu penerima televisi, alat untuk penangkap sinyal acara televisi.
  3. kartu penerima radio, alat untuk menerima gelombang radio.
  4. ethernet card, alat untuk penghubung dengan komputer jaringan.
  5. Printer, alat pencetak (desk jet, buble jet, laser jet, plotter)
  6. alat penterjemah gambar cetakan (digitizer dan scanner).

Sebagai pelengkap dan referensi pembaca bahwa Sistem komputer terbagi atas 3 bagian yang tadi telah di sebutkan di atas.
Adapun gambaran atau contohnya diantaranya sebagai berikut :



[  B R A I N  W A R E ]
Diartikan sebagai pengguna komputer ( USER ).

[ S O F T W A R E ]
Diartika sebagai Perangkat lunak komputer.
Gambar di atas merupakan salah satu dari sekian banyak software komputer yang ada.

[H A R D W A R E ]
Untuk Hardware dari komputer di jabarkan atas beberapa perangkat diantaranya :
  • Monitor komputer
    Monitor ini berfungsi sebagai alat visualisai yang bisa memberikan informasi yang akurat dan dapat di mengerti oleh si penguna nya itu sendiri.
  • CPU Komputer
    CPU ini merupakan satu kesatuan alat yang telah di program di dalamnya, dan CPU ini juga merupakan otak dari komputer itu sendiri.
    Di dalam CPU terdapat komponen – komponen komputer seperti Motherboard, Prosesor, Ram , Hardisk, Optical Disk Driver ( CD/DVD ), PCI slot, Audio, VGA Card, Power supplay.
  • Mouse Komputer
    Alat ini mempunyai peran sebagai penunjuk buat user dan biasa disebut dengan istilah kursor, kursor ini bergerak sesuai dengan gerakan mouse yang di pegang oleh user.
    Mouse dilengkapi dengan 2 klik kiri dan kanan serta 1 alat putar yang bergerak ke atas dan kebawah.
  • SPeaker  Audio
    Berfungsi sebagai alat yang mengsilkan suara dari komputer itu sendiri.
  • Keyboard komputer
    Alat ini berfungsi sebagai media pengetikan yang sama halnya dengan mesin ketik biasa namun memiliki  perbedaan tersendiri, keyboard juga berfungsi sebagai alat yang terorganisir atau terprogram sehingga dapat di mengerti oleh User atau si pengguna komputer itu sndiri.
Dan masih ada beberapa alat Hardware lain sebagai alat tambahan seperti Printer, Scanner, Alat Foto Camera.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar